Loading

22 Maret 2011

Website Multimedia - mp3 streaming

sekarang banyak website multimedia, seiring dengan kebutuhan website multimedia tidak hanya menyuguhkan download file multimedia tetapi juga menyediakan layanan streaming. sehingga memanjakan pengunjung website multimedia tersebut. karena pengunjung tidak hanya download file, pengunjung bisa langsung mengetes kualitas (seperti suara, gambar, dll).
di sini saya akan share bagaimana membuat/menampilkan website multimedia.
agar file multimedia bisa di putar/streaming dibutuhkan player yang bisa dijalankan di website. sekarang ini banyak sekali yang menyediakan player (flash player) tersebut dari yang gratisan sampai yang berbayar. disini saya sudah download player (flash player mp3), dan sudah saya edit scriptnya agar mudah digunakan.

langusng saja kita ke pokok permasalahan, sebenarnya scriptnya sangat sederhana, seperti dibawah ini :

<html>
<head>
<title>Website MP3 Streaming </title>
</head>
<object type="application/x-shockwave-flash" id="player1" allowscriptaccess="always" allowfullscreen="true" data="ThinMusicPlayer.swf" height="21" width="220">

<param name="movie" value="ThinMusicPlayer.swf">

<param name="FlashVars" value="mediaPath=GejolakKawulaMuda.mp3">
</object>
</html>

hasil dari script diatas :




script di atas adalah script html, sehingga aka menampilkan website yang statis, untuk membuat agar dinamis, anda memerlukan sentuhan script PHP. dengan sedikit sentuhan script PHP website mp3 streaming di atas akan sayang menarik.

nah cukup mudah bukan, sekarang anda bisa mencobanya. skrng anda sudah bisa membuat website mp3 streaming.

Anda bisa download script+mp3_player+contoh lagu di sini
atau melihat demonya di sini

3 comments:

Anonim mengatakan...

ajari yang bikin design web dungg..

Anonim mengatakan...

sekalian script nd design webnya

bobybibbob mengatakan...

@atas ane..kalo untuk web design udah ada banyak kok toolnya..agan pake aja artisteer..udah suport joomla,blogger,wordpres,dll..
kalo script y cari2 aja artikel disini kan udah banyak.. ^^
thanks gan udah mampir.. :D

Posting Komentar

Untuk konsultasi, tanya-tanya tentang web programming, php, ajax, mysql, javascript, html, script bisa komen disini.
Untuk proyek atau tugas tentang web bisa komen disini.
Atau dapat langsung hubungi kami:
Email:
tawank.x@gmail.com
bobybibbob@gmail.com

YM:
tawank_x
bobybibbob